Alhamdulillah
Senin, 23 Agustus 2021/ 14 Muharram 1443 H
Pengajian rutin Masjid Jabal Arafah telah dimulai dengan prokes yang cukup ketat dan kerjasama dengan Masjelis Taklim rutin untuk tetap menjaga jarak, menggunalan masker serta mengecek suhu sebelum masuk ke dalam ruangan Masjid Jabal Arafah.
Semoga dengan dimulainya pengajian ini kita semua bisa memakmurkan Masjid kita pasca penutupan Masjid beberapa minggu yang lain,
Stay safe,
Semoga kita semua senantiasa dalam lindungan Allah dan terhindar dari wabah covid19 saat ini